Serum wajah merupakan salah satu produk skincare yang membantu merawat wajah dan mengatasi berbagai permasalahan kulit wajah seperti jerawat, komedo, tanda-tanda penuaan dan masih banyak lainnya. Ada banyak jenis serum dengan berbagai kandungan yang beragam dengan manfaat yang dapat disesuaikan dengan jenis kulit. Saat ini ada banyak merk serum wajah terbaik, baik lokal maupun luar …